Daily Archives: 10 Juni 2024

Pembukaan Pelatihan Perawatan Luka Mahasiswa/i Prodi DIII Keperawatan Fikes UNIVED Bengkulu

pembukaan pelatihan perawatan luka mahasiswa/i prodi keperawatan (D3) via zoom meeting yg dibuka oleh ibu Nunung Nurhayati, S.Kep, Ners, ETN Ketua InWECNA Jawa Barat, pembukaan ini di ikuti oleh 61 peserta, Ka. Prodi Keperawatan (D3), Sambutan dari Dekan Fakultas ilmu kesehatan universitas Dehasen DR. Tuti Rohani, S.SiT, M.Kes. Kegiatan ini berlangsung selama 4 hari (2 hari online, 2 hari offline). …

Read More »

PENGARUH AROMA TERAPI LAVENDER DAN RENDAM KAKI AIR HANGAT PADA PENDERITA HIPERTENSI DI DUSUN 1 PEKIK NYARING

Penderita hipertensi secara global terus mengalami peningkatan yang membutuhkan perhatian khusus karena dapat menyebabkan kematian pengobatan dengan mengkonsumsi obat-obatan dapat menimbulkan resiko, terapi komplementer sebagai terapi alternatif yang praktis dan efisien. Tujuan perandaman untuk mengetahui perbedaan tekanan darah penderita hipertensi primer yang diberikan rendam kaki air hangat dan aromaterapi lavender, bahan-bahan yang di perlukan yaitu air hangat bersuhu 38 derajat …

Read More »

Peningkatan Pengetahuanpada Ibu Balita Tentang Makanan Pendamping (Mp-Asi)Di Dusun Ii Desa Pekik Nyaring, Bengkulu Tengah

Makanan pendamping ASI adalah makanan atau minuman selain ASI yang mengandung zat gizi yang diberikan kepada bayi selama periode penyapihan (complementary feeding) yaitu pada saat makanan/minuman lain diberikan bersama pemberian ASI (Asosiasi Dietisien Indonesia, 2015). Makanan Pendamping Air Susu Ibu (MPASI) adalah makanan tambahan yang diberikan kepada bayi setelah bayi berusia 6 bulan sampai bayi berusia 24 bulan. Jadi selain …

Read More »