Mahasiswa Kesmas FIKes Unived Bengkulu Resmi Memulai PBL 1 di Puskesmas Pengandonan Pagar Alam
PAGAR ALAM – Program Studi Kesehatan Masyarakat, Fakultas Ilmu Kesehatan (FIKes), Universitas Dehasen (Unived) Bengkulu resmi menerjunkan mahasiswanya untuk melaksanakan Pengalaman Belajar Lapangan (PBL) 1 di Puskesmas Pengandonan, Kota Pagar Alam, Provinsi Sumatera Selatan. Kegiatan […]








